Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Pradipta Bagas Ezar Winandra dari Kelas 9-J. Saya seorang Murid SMP Negeri II Jombang,yang saat ini menginjak jenjang kelas IX.
Saya seorang yang gemar berolahraga, futsal contohnya. Meski jarang mendapat juara tapi saya selalu dengan senantiasa mengemari olahraga satu ini. Namun meski jarang dapat juara, Alhamdulillah saya diajak oleh salah satu pelatih hebat di Jombang yang melatih sebuah klub yang cukup besar yaitu OFS Omah Futsal Sentani.
Kala itu Tournament pertamaku bersama OFS dijenjang Se-Jawa Timur namun sepertinya tidak resmi tapi juga resmi. Namun meski begitu lawan-lawannya berasal dari Kota berbeda, namun banyak juga yang melakukan kecurangan dengan mencuri umur Juara 1 dan 3 contohnya. Meski hanya mendapat Juara 4 saya merasa senang karena bisa bersaing dengan Lawan dari Kota Lain. Surabaya, Malang, dan Probolinggo contohnya.
Saya adalah seorang yang berkepribadian kadang baik kadang buruk. Kadang sulit diatur kadang penurut. Sulitlah kalau dijelskan pokonya seperti itu.
Saya adalah saya, kamu adalah kamu, dan mereka adalah mereka. Saya memiliki kepribadian dan sikap sendiri yang mungkin berbeda dari orang lain. Kamu juga memiliki kelebihan yang mungkin tidak saya bisai, namun kita juga memiliki kekuragan yang harus kita terima dan kita tutupi kekurangan itu dengan kelebihan kita masing-masing. Mereka, orang lain, orang disekitarmu juga memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Namun kita adalah mahluk sosial, kita dapat mengisi kekurangan kita dengan kelebihan kita dan dengan dampak-dampak, orang-orang yang senantiasa membantu kita dalam keadaan apapun.
Cukup sekian saja Perkenalan hari ini karena waktu jam TIK sudah habis dan sudah kehabisan kata-kata Terima Kasih
Wassalamualikum Warahmatullahi wabarakatuh👍👍👍👍
Tidak ada komentar:
Posting Komentar